Kegiatan pengelolaan obat terdiri dari tahap seleksi, perencanaan pengadaan, distribusi, dan penggunaan obat, tujuan pengelolaan obat agar terjaminnya ketersediaan obat dengan mutu yang baik, kelancaran distribusi dan keterjangkauan obat, serta ketersediaan jenis dan jumlah obat untuk memenuhi kebutuhan kesehatan masyarakat.Tujuan dari pene…
Saat ini banyak masyarakat masih kurang paham akan perbedaan obat kimia dan obat tradisional sebagai media pengobatan. Umumnya masyarakat hanya tau obat kimia dapat menyembuhkan penyakit secara langsung dan efektif, sedangkan obat tradisional seperti herbal sebagai alternatif jika obat kimia tidak dapat menyembuhkan penyakit yang dideritanya. Tujuan dal…
UpperRespiratoryInfection(ARI)isa diseasethatoftenoccursinchildren. This disease is a disease that has very high morbidity and mortality rate. Handlingupperrespiratory tractinfectioncasescanbedoneby meansofNon-PharmacologicalandPharmacologicaltreatment,therefore thekey tosuccesswill acceleratethehealing process. Thisresearchwasconductedwiththeaimtofind outthedescriptionoftheuseofARI (Upper…
Diabetes Melitus merupakan suatu kelompok penyakit metabolik dengan karakteristik hiperglikemia yang terjadi karena kelainan sekresi insulin, kerja insulin atau keduanya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kepatuhan pasien terhadap penggunaan obat glibenklamid untuk pengobatan diabetes melitus di Puskesmas Pagerbarang.
alah satu penyakit penyebab kematian utama yang disebabkan oleh infeksi adalah tuberkulosis yang merupakan ancaman bagi penduduk Indonesia. Penelitian ini bertujuan melihat Profil Penggunaan Antituberkulosis di BP4 Kota Tegal Periode Januari – Juni 2019, berdasarkan peresepan pasien tuberkulosis.
enyakit Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA) sering dijumpai di negara – negara berkembang, seperti di Indonesia maupun di negara-negara maju. Dalam pemberian antibiotik sebaiknya memenuhi Prinsip penggunaan obat rasional, diantaranya adalah tepat lama pemberian dan tepat interval pemberian. Adapun tujuan penelitian adalah untuk mengetahui Gambaran peng…
Pelayanan Informasi Obat merupakan suatu proses penyampaian informasi oleh Apoteker dalam melaksanakan tugas kefarmasianya mengenai obat. Hal ini bertujuan untuk memberikan peranan penting dalam rangka memperbaiki kualitas hidup pasien. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran pelaksanaan pelayanan informasi obat
Masalah penyalahgunaan narkoba di indonesia saat ini sudah memperhatinkan. Tidak hanya remaja di daerah perkotaan saja, remaja di pedesaan juga banyak yang mengonsumsi narkoba. Desa Pulogading merupakan desa yang masih rendah tingkat pendidikannya yang menyebabkan kurangnya pengetahuan tentang dampak penyalahgunaan narkoba
Berdasarkan data dari Puskesmas seluruh Indonesia pada tahun 2008 angka kejadian scabies yaitu 5,6-12,95%. prevalensi penyakit scabies di Pondok Pesantren Darul Mujahadah Kabupaten Tegal yaitu 61,8%. prevalensi ini lebih rendah jika dibandingkan dengan prevalensi penyakit scabies disebuah Pondok Pesantren di Jakarta yang mencapai 78,70% yang mana ini jauh lebih tinggi di b…
enyimpanan obat adalah suatu kegiatan pengamanan terhadap obat-obat yang diterima agar aman (tidak hilang), terhindar dari kerusakan fisik maupun kimia dan mutunya tetap terjamin. Penyimpanan obat sangat perlu di perhatikan dari segi ruang dan suhu penyimpanan sera penyusunan obat di Gudang Farmasi Puskesmas Tegal Timur Kota Tegal. Penyimpanan sediaan farmasi memiliki pengaruh pada ef…