Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi pemasaran dalam memasarkan perdana kuota XL Axiata khususnya menerapkan STP, bauran pemasaran dan media sosial yang ditetapkan UMKM Hanny Cell. Penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara, studi pustaka dan dokumentasi. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif kualitatif. Hasil dari p…
Nilai perusahaan merupakan persepsi investor terhadap nilai keberhasilan perusahaan yang terkait erat dengan harga sahamnya. Tujuan perusahaan yaitu memaksimalkan kemakmuran pemegang saham. Tujuan penelitian yaitu untuk mengetahui pengaruh ukuran perusahaan, leverage dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan food and beverage pada Bursa Efek Indonesia. Teknik analisis data adalah analisis de…
Seiring dengan perkembangan teknologi yang cukup pesat mendorong Direktorat Jenderal Perpajakan untuk melakukan pembaharuan terhadap sistem perpajakan dengan tujuan mempermudah masyarakat untuk melaporkan dan membayarkan pajaknya. Hal tersebut bertujuan untuk mengoptimalkan pelayanan dalam meningkatkan kepatuhan wajib pajak. Dengan penerapan sistem e-filing diharapkan dapat meningkatkan kesadar…