Text
Asuhan Kebidanan pada Masa Antenatal
Pembahasan buku ini meliputi :
- Konsep dasar asuhan kehamilan
- Anatomi fisiologi organ reproduksi wanita
- Konsepsi
- Pertumbuhan dan perkembangan hasil konsepsi
- Perubahan anatomi dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil trimester I, II, III
- Perubahan dan adaptasi psikologis dalam masa kehamilan
- Mendiagnosa kehamilan
- Faktor-faktor yang mempengaruhi kehamilan
- Menjelaskan kebutuhan dasar ibu hamil sesuai tahap perkembangannya.
- Melaksanakan asuhan kehamilan
- Melaksanakan deteksi dini tehadap komplikasi biu dan janin
- Melakukan pendokumentasian asuhan kehamilan
- Pelaksanaan program kesehatan gigi apda ibu hamil, masalah dan penangananya.
Tidak tersedia versi lain