Text
Deep Learning : modernisasi machine learning untuk Big Data
Kesuksesan ini merupakan hasil kerja keras selama bertahun-tahun dalam membangun sistem-sistem berbasis DL, mulai dari gagasan, arsitektur model, teknik pembelajaran, hingga framework sampai dihasilkan performansi yang mendekati, bahkan melebihi, kemampuan manusia. Konsep dan gagasan DL sebenarnya telah ada sejak lama. Sebagai contoh, Restricted Boltzmann Machines (RBM) merupakan pembaruan dari konsep Hopfield Network yang sangat populer di tahun 1980-an. Sejumlah RBM bisa ditumpuk menjadi beberapa lapisan. Penumpukan RBM ini ternyata memberikan peningkatan performansi yang sangat signifikan.
Tidak tersedia versi lain