Text
Gambaran Penggunaan Obat Golongan Kortikosteroid dan Nsaid sebagai Antiiflamasi di Apotek Adibah Luwungragi Brebes Periode Maret-Mei 2019 (KTI)
Salah satu masalah kesehatan yaitu inflamasi atau peradangan. Inflamasi ditandai dengan suatu kondisi bengkak, kemerahan, dan panas yang tentunya sangat mengganggu dalam melakukan aktivitas sehari – hari. Penyakit inflamasi memiliki prevalensi yang tinggi di Indonesia, sehingga pemakaian obat-obat anti inflamasi dari hari ke hari terus meningkat dengan atau tanpa resep dokter. Obat – obat antiinflamasi yang sering digunakan yaitu obat golongan Kortikosteroid dan NSAID. Kortikosteroid desngan mekanisme kerjanya menghambat fosfolipase dan NSAID menghambat COX-1 dan COX-2
Tidak tersedia versi lain