Digital
Rancang Bangun Prototype Sistem Kendali Atap Pada Tanaman Cabai Menggunakan Sensor Raindrop (TA)
Pembudidayaan tanaman cabai membutuhkan perhatian khusus karena jika tanaman ini tidak mendapatkan kondisi atau keadaan yang baik maka tanaman ini tidak dapat tumbuh dengan baik, apabila kondisi kelembaban tanah yang tidak sesuai maka tanaman akan lambat berbuah atau tidak berbuah sama sekali. Pada musim hujan yaitu pada bulan November – bulan Februari, produksi cabai biasanya selalu rendah karena sebagian besar sawah ditanami padi, dan di lahan kering banyak petani yang enggan menanam tanaman cabai karena resiko gagal panen tinggi yaitu karena meningkatnya serangan penyakit. Tujuan penelitian ini untuk membantu pada pembudidaya cabai menanggulangi penyakit tanaman karena tanaman mendapat air yang berlebihan akibat hujan. dengan menggunakan microcontroller ESP8266, Sensor Raindrop, Motor Servo digunakan untuk membuat sistem kendali atap otomatis pada tanaman cabai
Cultivation of chili plants requires special attention because if these plants do not get good conditions or conditions, these plants cannot grow well, if the soil moisture conditions are not suitable then the plants will grow slowly or will not grow at all. During the rainy season, namely in November – February, chili production is usually low, most of the fields are planted with rice, and in dry land many are reluctant to plant chili peppers, the risk of crop failure is high because of disease. The purpose of this study is to help chili cultivators overcome plant diseases because the plants get excessive air due to rain. by using the ESP8266 microcontroller, Raindrop Sensor, Servo Motor is used to create an automatic roof control system on chili plants
Tidak tersedia versi lain