Digital
Sistem Monitoring Handsanitizer Berkarakter Dalam Upaya Mengurangi Penyebaran Covid 19 Pada Lingkungan Sekolah (TA)
COVID-19 menyerang manusia pada akhir tahun 2019. Penyebaran COVID-19 terjadi melalui droplet/cairan yang keluar dari mulut/hidung manusia. Antisipasi penyebaran COVID-19 dilakukan dengan menerapkan pola hidup bersih dan sehat. Salah satu caranya adalah dengan mencuci tangan menggunakan hand sanitizer. Ini akan di buat dua alat hand sanitizer dengan dua tipe mikrokontroler yang berbeda yaitu ESP32 dan ESP8266 dengan tambahan fitur Sinar Ultraviolet. Sinar UV dapat mensterilkan mikroorganisme pembusuk makanan seperti pada beberapa produk makanan yang memiliki permukaan halus dan bersih, Upaya mengendalikan pertumbuhan bakteri salah satunya dengan menggunakan radiasi sinar ultraviolet (UV) dan Website di gunakan untuk mendeteksi tangan dan Website di gunakan untuk monitoring ketahanan alat. Penelitian ini telah menghasilkan sebuah alat hand sanitizer otomatis yang di gunakan sebagai media cuci tangan bagi masyarakat khususnya anak-anak dan memonitoring ketahanan alat tersebut melalui Website.
Tidak tersedia versi lain