Text
Human Idea, Mengelola Karyawan Generasi Now
Buku ini mendeskripsikan bagimana tips mengelola SDM yang efektif, salah satunya yaitu memperlakukan/menganggap bahwa setiap orang adalah baik, karena akan membangun sebuah budaya perusahaan yang baik dan bisa memberikan kontribusi yang maksimal bagi tujuan organisasi. Ditulis oleh seorang coach yang memiliki prinsip yang unik. Betapa tidak, menurutnya ‘kejahatan terbesar dalam dunia sumber daya manusia adalah melakukan PHK . Dalam konteks, ketika pegawai tidak pernah diberikan jobdesk yang jelas, tidak didampingi, tidak diberi peringatan, tidak mendapatkan coaching, tiba-tiba pegawai harus diberhentikan dari pekerjaannya dengan alasan tidak cocok.
Tidak tersedia versi lain