Text
Buku Ajar Soft Skills Keperawatan di Era Milenial 4.0
Materi yang disampakain pada buku ini meliputi :
1. Soft skills
2. Pengembangan soft skills
3. Strategi pembelajaran dalam meningkatkan soft skills ners
4. Peran dan tugas dosen dalam pengembangan soft skills ners
5. Implementasi soft skills ners di perguruan tinggi
6. Implementasi soft skills ners di masyarakat
Tidak tersedia versi lain