Text
Perpajakan untuk Bendaharawan Edisi Ketiga
Pembahasan dalam buku ini:
- Dasar hukum bendahara pemerintah sebagai pemungut/pemotong pajak
- Kewajiban dan hak bendahara pemerintah sebagai wajib pajak
- Ketentuan umum dan tatacara perpajakan
- Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 4 Ayat 2
- Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21
- Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 22
- Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 23
- Pajak Pertambahan Nilai Barang/Jasa (PPN)
- Bea Materai
Tidak tersedia versi lain