Text
Pengelolaan Keuangan Negara - Daerah: Hukum, Kerugian Negara, dan Badan Pemeriksaan Keuangan
Daftar Isi:
- Sekelumit hubungan pengelolaan keuangan negara dan daerah dengan hukum/peraturan perundang-undangan
- Kepastian hukum penyelenggara keuangan dalam pengelolaan keuangan negara - daerah
- Kerugian keuangan negara VS Kerugian negara
- Penyelesaian kerugian negara/daerah ditinjau dari hukum administrasi, hukum pidana, dan hukum perdata
- Keuangan negara dalam hubungannya dengan kerugian keuangan negara pada BUMN
- Pembayaran tunjangan komunikasi intensif dan dana operasional pimpinan dan anggota DPRD berdasarkan PP Nomor 37 Tahun 2006 dan mekanisme penyelesaiannya
- Sejarah dan penerapan undang-undang pemberantasan tindak pidana korupsi
dan lain sebagainya
Tidak tersedia versi lain