Swamedikasi upaya seorang dalam mengobati gejala penyakit tanpa berkonsultasi dengan dokter terlebih dahulu. Konstipasi merupakan berkurangnya frekuensi BAB, feses yang keras perlu ekstra mengejan. Adapun tujuan untuk penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa tingkat pengetahuan ibu rumah tangga tentang swamedikasi kasus konstipasi di Desa Pagedangan RT 03 R…
Jerawatdapat diderita oleh banyak remaja di Indonesia. Bakteri penyebab jerawat adalah Staphylococcus aureus. Salah satu cara untuk mengobati jerawat yaitu sabun pembersih wajah(Facial wash).Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui apakah sediaan gel facial washekstrak daun sirsak memiliki aktivitas antibakteri terhadap bakteri Staphylococcus aureusdan mengetahui formulas…
Waktu tunggu pelayanan resep dapat mencerminkan suatu proses kerja suatu dari tenanga farmasi dalam melakukan pelayanan yang disesuaikan dengan situasi dan harapan pasien. Kepuasan pelanggan menjadi prioritas utama, dan kepuasan pelanggan akan terpenuhi bila pelayanan yang diberikan telah sesuai dengan harapan mereka. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui ting…
Penelitin ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui Gambaran Swamedikasi Selesma pada Masyarakat di Desa Kertasari Kecamatan Suradadi Kabupaten Tegal. Swamedikasi dilakukan untuk penanggulangan secara cepat dan efektif keluhan yang tidak memerlukan konsultasi medis. Selesma merupakan penyakit yang sering dialami oleh masyarakat dengan gejala yang ringan…
Tingkat kepuasan merupakan suatu tingkat kepuasan yang timbul sebagai akibat dari kinerja layanan yang diperoleh setelah pasien membandingkannya dengan yang diharapkan, pelayanan kesehatan yang bermutu merupakan salah satu faktor yang berperan penting dalam mencapai kepuasan pasien. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran tingkat kepuasan pasi…
Filariasis merupakan penyakit menular menahun yang disebabkan oleh cacing filaria yang menyerang saluran dan kelenjar getah bening. Penanggulangan Penyakit Filariasis menyebutkan bahwa pemberantasan penyakit filariasis dilakukan dengan Pemberian Obat Secara Massal Pencegahan Filariasis (POMP filariasis) dan membatasi kecacatan akibat filariasis. Tujuan penelitian ini …