Tingkat kepuasan merupakan suatu tingkat kepuasan yang timbul sebagai akibat dari kinerja layanan yang diperoleh setelah pasien membandingkannya dengan yang diharapkan, pelayanan kesehatan yang bermutu merupakan salah satu faktor yang berperan penting dalam mencapai kepuasan pasien. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran tingkat kepuasan pasi…
Rumah Sakit Dedy Jaya merupakan Rumah Sakit yang berada di Kabupaten Brebes Jawa Tengah. Salah satu faktor untuk meningkatkan pelayanan di rumah sakit adalah peningkatan mutu pelayanan. Penelitian tentang gambaran tingkat kepuasan pelayanan instalasi farmasi pasien rawat jalan rumah sakit Dedy Jaya Brebes ini bertujuan untuk m…
Pelayanan kefarmasian merupakan kegiatan yang berhubungan langsung dengan pembeli dan bertanggung jawab kepada pembeli yang berkaitan dengan sediaan farmasi dengan maksud untuk mencapai hasil pasti dan mengetahui tingkat kepuasan pembeli. Dilihat dari 5 Dimensi diantaranya Dimensi bukti langsung (Tangible), Dimensi ketanggapan (Responsiveness), Dimensi jamina…
Standar Pelayanan Kefarmasian merupakan tolak ukur yang digunakan sebagai acuan penyelenggaraannya bagi tenaga kefarmasian.Kepuasan adalah perasaan senang atau tidak seseorang yang berasal dari perbandingan antara kesenangan terhadap aktifitas dan suatu produk dengan harapannya, faktor-faktor yang digunakan untuk mengukur tingkat kepuasan pasien adalah …
Kantor Kecamatan Pangkah adalah salah satu kantor pemerintahan yang aktivitasnya memberikan pelayanan publik kepada masyarakat. Pelayanan publik adalah segala bentuk jasa pelayanan, baik dalam bentuk publik maupun jasa publik sebagai pemberian layanan keperluan masyarakat yang mempunyai kepentingan pada suatu instansi. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan terh…