Botani Farmasi mempelajari morfologi dan anatomi tumbuhan serta pemanfaatannya untuk identifikasi/determinasi tanaman obat. Botani farmasi juga mempelajari tata nama dan taksonomi tumbuhan obat, termasuk ciri-ciri famili tanaman obat, spesies tanaman, serta kandungan utama dalam tanaman tersebut. Manfaat mempelajari botani farmasi untuk seorang farmasis adalah mengetahui zat yang terkandung dal…