Cangkang telur mengandung 94% kalsium karbonat, 1% kalsium folat, 1% magnesium karbonat dan 4% senyawa organik. Tebal bagian kulit luar 0,55mm dan bagian kulit dalam 0,015 mm. Kandungan kalsium karbonat dalam cangkang telur cukup tinggi, kalsium karbonat memiliki berbagai manfaat, salah satunya adalah untuk proses koagulasi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui …