Berbagai permasalahan selalu mengancam keamanan pemilik rumah seperti pencurian. Hal ini menyebabkan diperlukannya sistem keamanan rumah. Sistem keamanan berfungsi memberikan informasi yang terjadi di dalam rumah. Mikrokontroler yang akan mengolah dan memberikan sinyal output sesuai dengan program yang diisikan. Penelitian ini merancang sistem pengamanan pintu yang terdiri dari esp8266, fingerp…
Rancang bangun sistem keamanan rumah dengan menggunakan fingerprint berbasis website adalah sebuah sistem keamanan yang dirancang untuk mengamankan serta mencegah terjadinya pencurian pada rumah. Kemajuan teknologi yang terus berkembang dengan pesat hingga saat ini mengharuskan membuat sistem pengaman rumah yang dapat dipantau oleh pengguna rumah selama 24 jam dengan teknologi Internet of Thi…
Sistem pengunci pintu saat ini masih menggunakan kunci konvensional, sehingga kurang efisien untuk rumah dengan banyak pintu karena terlalu banyak kunci yang harus dibawa ketika akan bepergian dari rumah dan seringkali pemilik rumah lupa bahkan kehilangan kunci, selain itu kunci konvensional mudah dibuka oleh pencuri. Sehingga diperlukan kunci yang lebih praktis dan efisien, dari masalah terseb…
Sistem pengunci pintu saat ini masih menggunakan kunci konvensional, sehingga kurang efisien untuk rumah dengan banyak pintu karena terlalu banyak kunci yang harus dibawa ketika akan bepergian dari rumah dan seringkali pemilik rumah lupa bahkan kehilangan kunci, selain itu kunci konvensional mudah dibuka oleh pencuri. Sehingga diperlukan kunci yang lebih praktis dan efisien, dari masalah terseb…