Pembahasan dalam buku ini : 1. Tool yang Diperlukan 2. Mengenal HTML5 3. Mengenal CSS3 4. Desain Responsif 5. Membuat Website Mobile dengan jQuery Mobile 6. Konversi Website
Buku ini membahas berbagai topik menarik di HTML 5, seperti kanvas, drag and drop, audio dan video, local storege, web SQL Database, RSS, dan Google map.
Cascading Style Sheet (CSS) merupakan aturan untuk mengendalikan beberapa komponen dalam sebuah web sehingga akan lebih terstruktur dan seragam. CSS bukan merupakan bahasa pemrograman. CSS dapat mengendalikan ukuran gambar, warna bagian tubuh pada teks, warna tabel ukuran dan warna border, warna hyperlink, warna mouse over, spasi antar paragraf dan antar teks, margin iri, kanan, atas, bawah, da…
Pembahasan dalam buku ini : - Pengenalan - Html5 - Css3 - Javascript - Html5 canvas - Penanganan image - Animasi - Penanganan input - Penanganan tubrukan - Penanganan Audio - Contoh game shooter