Pengetahuan kesehatan reproduksi sebaiknya dilakukan sejak remaja, karena seseorang akan dapat mengenali kelainan pada kesehatan reproduksinya sedini mungkin, terutama tentang masalah nyeri haid (dysmenorrhea). Dismenorrhea adalahnyeri saat haid yang terasa diperut bagian bawah dan muncul sebelum, selama, atau setelah menstruasi. Upaya penangananfarmakol…