Alkisah, seorang petani di Afrika mendengar kabar tentang beberapa orang yang kaya mendadak setelah menemukan tambang berlian. Berita itu sangat menginspirasi dirinya untuk berkelana mencari tambang berlian. Setelah menimbang, ia putuskan untuk menjual lahan pertaniannya dengan harga murah. Dalam hatinya, ia berharap akan mendapatkan hasil yang lebih banyak dari berlian yang kelak akan ditemukan.
Menurut Michael Hyatt, pemimpin hadir menciptakan pergerakan pada realitas tanpa seorang pemimpin, segala sesuatu bergerak tanpa arah. Itu sebabnya tugas seorang leader adalah mengatasi resistensi dan membuat segala sesuatunya bergerak ke arah berbeda. Tujuannya, menciptakan realitas yang baru dan bagaimana menjadi seorang yang bukan hanya cerdas dan tegas tapi juga memimpin dengan hati.
Pembahasan dalam buku ini: - Lingkup dan Pengertian Kepemimpinan - Teori-Teori Kepemimpinan - Dinamika Kelompok dalam Kepemimpinan - Asas, Sifat dan Etika Kepemimpinan - Fungsi, Tugas dan Dterminan Kepemimpinan - Tipe dan Gaya Kepemimpinan - Hubungan Teori dan Perilaku Kepemimpinan - Memilih dan Latihan Kepemimpinan - Komponen Kecerdasan dalam Kepemimpinan - Manajemen Konflik dalm Kep…
Daftar Isi: I. It's about The Big -Mo 1. Berkenalan dengan momentum 2. Momentum para pemimpin sukses II. It's Your Big Leap 3. Gaya kepemimipnan, momentum, dan karier politik 4. Pengalaman bisnis mempengaruhi momentum 5. Banyak klik, sedikit yang melekat
BAG IAN SATU Kepemimpinan Merupakan Proses, Bukan Jabatan 1 Bab 1 Apakah yang Kita Maksud dengan Kepemimpinan? 3 Pengantar 3 Apakah Kepemimpinan? 5 Kepemimpinan Adalah Ilmu Pengetahuan dan Seni 6 Kepemimpinan Adalah Rasional dan Emosional 7 Kepemimpinan dan Manajemen 9 Mitos-mitos Kepemimpinan 11 Mitos: Kepemimpinan yang Baik Hanya Bermodalkan Akal Sehat (Common Sense) Mitos: Para Pe…