Obat generik adalah obat yang didasarkan pada nama zat berkhasiat yang dikadungnya. Kurangnya pengetahuan masyarakat tentang obat generik merupakan salah satu faktor penyebab obat generik dipandang sebelah mata. Mereka menganggap bahwa obat generik adalah obat yang murah dan tidak berkualitas. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui t…
Obat Generik ditujukan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat kelas menengah ke bawah. Rendahnya penggunaaan obat generik di masyarakat dikarenakan obat generik masih dipandang sebelah mata oleh sebagian besar masyarakat. Siswa lulusan farmasi perlu mengetahui bahwa obat generik tidak jauh beda dengan obat paten. Tujuan penelitian ini mengetahui gambaran tin…
Pengetahuan kesehatan reproduksi sebaiknya dilakukan sejak remaja, karena seseorang akan dapat mengenali kelainan pada kesehatan reproduksinya sedini mungkin, terutama tentang masalah nyeri haid (dysmenorrhea). Dismenorrhea adalahnyeri saat haid yang terasa diperut bagian bawah dan muncul sebelum, selama, atau setelah menstruasi. Upaya penangananfarmakol…
Bahan alam dapat dijadikan bahan dasar pembuatan sediaan topikal yang mempunyai khasiat sebagai antinyeri.Tanaman herbal yang dapat digunakan sebagai antinyeri diantaranya yaitu sereh mengandung sitronellal, geraniol, sitronellol, cengkeh dengan kandungan eugenol, jahe dengan kandungan oleoresin, dan cabe jawa dengan kandungan zat aktif piperin