Tanaman patikan kebo (Euphorbia hirta L) merupakan tanaman yang memiliki manfaat untuk pengobatan. Tanaman patikan kebo memiliki kandungan metabolit seperti alkaloid, tanin, polifenaol, dan flavonoid yang mampu mengatasi eksim, mengobati luka bakar, dan mampu mengatasi infeksi kulit yang disebabkan oleh bakteri Staphylococcus aureus. Penelitian ini bertujuan untuk meng…
Seiring dengan perkembangan zaman, penyakit yang disebabkan oleh pola gaya hidup juga semakin meningkat. Salah satunya adalah gastritis yang merupakan satu diantara masalah kesehatan pada sistem pencernaan yang paling sering terjadi. Gastritis atau biasanya dikenal dengan maag dikalangan masyarakat pada umumnya adalah peradangan atau inflamasi pada mukosa lambung. Penelitian ini bertujuan untuk…
Semakin banyaknya minat masyarakat untuk menggunakan pelayanan BPJS mendorong rumah sakit untuk meningkatkan pelayanan kesehatan khususnya dibidang kefarmasian, salah satunya adalah menerima pasien pengguna BPJS. Oleh karena itu perlu ditingkatkannya pelayanan bagi pasien BPJS guna menarik minat pasien sehingga dapat menghasilkan profit bagi rumah sakit te…
Pemanfaatan tanaman obat untuk pemeliharaan kesehatan dan gangguan penyakit hingga saat ini sangat dibutuhkan dan perlu dikembangkan, terutama dengan melonjaknya biaya pengan. Hipertensi merupakan gangguan sistem peredaran darah yang menyebabkan kenaikan tekanan darah diatas normal. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan gambaran pemanfaatan t…
Swamedikasi atau pengobatan sendiri dilakukan untuk penanggulangan secara cepat dan efektif keluhan yang tidak memerlukan konsultasi medis. Luka ringanmerupakan kondisiyang sering dialami oleh masyarakatdan mudah diobatisehingga sering dilakukan swamedikasi dalam penangananya. penelitianini bertujuanuntuk mengetahui bagaimana gambaran swamedikasi lu…
Antibiotik merupakan obat yang sering diresepkan untuk pasien namun sering terjadi penggunaan yang tidak tepat dan berakibat terjadinya resistensi terhadap kuman. Resistensi sendiri merupakan kemampuan bakteri untuk menetralisir dan melemahkan daya kerja antibiotik. Hal ini terjadi karena kurangnya pengetahuan masyarakat tentang penggunaan antibiot…
Diabetes Melitus (DM) merupakan penyakit metabolik dengan karakteristik peningkatan kadar glukosa darah (hiperglikemia). Flavonoid didalam kulit buah nanas dan bengkoang diduga dapat menurunkan kadar glukosa darah. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui aktivitas antidiabetes dari ekstrak kulit buah nanas (Ananas comosus (L) Merr) bengkoang (Pachyrhiuz e…
Lilin aromaterapi merupakan alternatif aplikasi aromaterapi secara inhalasi (penghirupan), yaitu penghirupan uap aroma yang dihasilkan dari beberapa tetes minyak atsiri dalam wadah berisi air panas. Lilin aromaterapi akan menghasilkan aroma yang memberikan efek terapi bila dibakar. Tujuan dari penelitian memanfatkan minyak atsiri dari bunga kamboja (Plumeria acuminate, …
Daun waru (Hibiscus tiliaceus L.) dan daun nangka (Artocarpus heterophyllus L.) mengandung senyawa saponin dan flavonoid yang diduga sebagai penurun kolesterol dalam tubuh. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh aktivitas antikolesterol pada pemberian kombinasi ekstrak daun waru dan daun nangka terhadap penurunan kadar kolesterol pada mencit p…
Penyakit gigi merupakan urutan ke sembilan dari sepuluh penyakit terbesar di indonesia. Persentase penduduk yang mempunyai masalah gigi menurut Dinas Kesehatan Kota Tegal 2007 dan 2013 meningkat dari 23,2% menjadi 25,9%. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran penggunaan obat sakit gigi di Apotek Najwa.