Apotek adalah sarana pelayanan kefarmasian tempat dilakukan praktek kefarmasian oleh Apoteker. Kepuasan pasien dalam kaitannya dengan pelayanan kefarmasian dapat diukur berdasarkan lima dimensi yaitu reliability(kehandalan), responsiveness (ketanggapan), assurance (jaminan), empathy(empati), tangible (bukti langsung). Tujuan dilakukan penelitian ini adalah juntuk menilai kepuas…
Kepuasan pelayanan kesehatan merujuk pada Permenkes No 16 tahun 2014 Mutu pelayanan terkait kepuasan adalah segala sesuatu yang dirasakan atau dipersepsikan oleh seseorang (pasien) sebagai mutu. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui tingkat kepuasan masyarakat terhadap pelayanan kesehatan di posbindu desa kedungkelor yang ditinjau dari dimen…
Sebagai pelayanan kesehatan dasar di Kecamatan, tentunya Puskesmas harus memperhatikan hal-hal yang terkait dengan pelayanan farmasi terutama waktu tunggu pelayanan obat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran waktu tunggu pelayanan resep obat jadi dan obat racik di Puskesmas Dukuhturi Kabupaten Tegal.
Pelayanan kefarmasian yang bermutu adalah pelayanan kesehatan yang dapat memuaskan setiap pemakai jasa pelayanan sesuai dengan kode etik dan standar pelayanan yang telah ditetapkan. Dalam upaya meningkatkan pelayanan kefarmasian di klinik perlu dilakukan evaluasi dengan menilai tingkat kepuasan pasien. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh in…
Rumah sakit sebagai institusi yang bergerak di bidang pelayanan kesehatan mengalami perubahan, pada awal perkembangan, rumah sakit adalah lembaga yang berfungsi social.. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran tingkat kepuasan pasien rawat jalan terhadap pelayanan farmasi di instalasi farmasi rumah sakit umum daerah dr. M. Ashari pemalang.